Langkah Untag Surabaya Wujudkan Impian, Resmikan Kantor Dekanat, Fakultas Kedokteran Terealisasi
Sabtu, 27 Mei 2023 | 17:48 WIB
Pria yang akrab disapa Bekti ini berharap dengan pendirian FK di Untag Surabaya, Indonesia akan menjadi negara yang bisa terus melayani masyarakatnya dengan optimal. “Terutama pelayanan didalam kebutuhan pemeliharaan kesehatan. Untuk menunjang hal itu, kami akan terus berkontribusi untuk menciptakan dokter-dokter yang sesuai dengan ciri khas kampus ini yakni berjiwa Nasionalisme dan Patriotik, karena itu yang dibutuhkan masyarakat,” tandasnya.
Saat ditemui dalam sesi wawancara, Prof. Nugroho juga menyampaikan harapan agar izin pembukaan FK dari Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, Dan Teknologi (Dirjen Dikti) bisa segera turun di 2023 ini. (oy/rz)
Editor : Arif Ardliyanto