get app
inews
Aa Text
Read Next : Ujian Doktor Herzaky Mahendra Putra Kaji Soal Efektivitas Kepemimpinan Transformasional Ala AHY

Terbukti Bisa Murnikan Air Payau, Inilah Teknologi Sederhana Karya Dosen UK Petra Surabaya

Rabu, 25 Mei 2022 | 21:31 WIB
header img
Mahasiswa UKP saat mengganti filter di Rumah Amin Tohir. (Foto: UK Petra for iNewsSurabaya.id)

Surya mengungkapkan, daerah penelitian yang disasar merupakan daerah dataran rendah, yang memiliki masalah kekurangan air bersih. 
    
Hal ini disebabkan sumber air warga mengandung air payau yang memiliki kadar garam tinggi. 

“Sehingga masyarakat secara rutin membeli dari truk yang datang berkala. Tentu saja hal ini sangat menyulitkan para warga," ujarnya.

Penelitian mengenai pemurnian air payau, kata dia, menggunakan pemanfaatan material lokal yang berkelanjutan. Hal itu juga merupakan penelitian yang sudah ia lakukan sejak lama. Bahkan sempat menjadi bahan empat buah skripsi para mahasiswa. 

Materi lokalnya mudah didapat dan murah. Misalnya seperti pasir, kerikil, karbon aktif hingga kaolin yang mampu mengubah air payau menjadi air bersih layak untuk digunakan sehari-hari. 

Editor : Ali Masduki

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut