Ngeri! Keracunan Massal, Kebakaran Gedung dan Teror Bom Ancam Gedung Pertamina Regional Jatimbalinus

Ali
Proses penanganan medis korban keracunan massal di lingkungan Kantor Regional Jatimbalinus yang terjadi pada Senin (13/2/2023). Foto-foto/Dok Pertamina

Pjs. Executive Generaal Manager PT Pertamina Patra Niaga Regional Jatimbalinus, I. M. R. Arnaya Gula menuturkan, Pertamina sendiri rutin melaksanakan simulasi keadaan darurat terutama terhadap seluruh sarana dan fasilitasi seperti Fuel & LPG Terminal, Depot Pengisian Pesawan Udara (DPPU), SPPBE, Mobil tangki dan sarfas lainnya. 

"Dan Kali ini kita melakukan simulasi penanggulangan keadaan darurat di Kantor Regional Jatimbalinus, Simulasi kami lakukan sebagai upaya antisipasi dan kesigapan dalam menangani keadaan darurat," katanya.

Menurutnya, smulasi seperti itu harus dilakukan, menyusul resiko pekerjaan di kota besar seperti Surabaya rawan dengan kebakaran Gedung bertingkat, aspek Kesehatan/hygiene dan juga terorisme berupa Ancaman bom.

"Sehingga kesigapan atau awareness harus terus ditingkatkan agar upaya antisipasi bisa secara cepat dilakukan,” tandasnya.

Editor : Ali Masduki

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network