BTS XL Axiata Dilengkapi Baterai, Lampu Mati Internet Tetap Lancar

Ali Masduki

PAMEKASAN, iNewsSurabaya.id - Teknisi XL Axiata bersama Teritory Sales Manager XL Axiata Area Pamekasan, Maidi (kiri) sedang melakukan pemeriksaan perangkat Base Transceiver Station (BTS) 4G di Desa Sumendangan, Kecamatan Pademawu, Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur, Selasa (14/3/2023). 

Sebagian besar BTS di area Madura sudah dilengkapi oleh baterai untuk mengantisipasi jika terjadi mati lampu, BTS tersebut masih dapat beroperasi dan melayani pelanggan. Di Madura sendir, XL Axiata ada sekitar 1300 BTS.



Editor : Ali Masduki

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network