Kekeringan Serang Kabupaten Mojokerto, Warga Tak Dapat Air Bersih hingga Tunggu Pertolongan

Arif Ardliyanto
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mojokerto menjadi satu diantara 38 kabupaten/kota di Jawa Timur yang dilanda kekeringan. Foto iNewsSurabaya/ist

Sementara itu, Bupati Ikfina sangat mengapresiasi dan berterima kasih atas kehadiran Gubernur Khofifah dalam pelaksanaan penyaluran air bersih di Desa Kunjorowesi ini. Ia berharap dengan harapan kehadiran Gubernur Khofifah semoga menjadi momen bersama-sama dalam mencari solusi bagi warga Kunjorowesi terkait kebutuhan air bersih terutama di musim kemarau.

“Terimakasih atas kerawuhan Ibu Gubernur. Mugi-mugi kerawuhan ibu membawa berkah bagi masyarakat disini,” ucap Bupati Ikfina.

Sebagai informasi, Pemkab Mojokerto juga telah menerbitkan status tanggap darurat kekeringan dan karhutla tahun 2023, yang terhitung mulai tanggal 1 Juni 2023 - 31 Oktober 2023. Hal ini tertuang dalam Keputusan Bupati Mojokerto No. 188.45/176/HK/416-012/2023 tentang status tanggap darurat kekeringan dan karhutla tahun 2023.

 

Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network