Ning Ita Blusukan Pasar Tradisional Pantau Harga Kebutuhan Pokok

Trisna Eka Adhitya
Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari blusukan ke pasar tradisional dan pasar modern atau swalayan

Selain ke pasar, Ning Ita juga mengecek langsung ke salah satu distributor yang tempatnya tak jauh dari kantor Pemkot Mojokerto. Di sana Ning Ita mendapati harga juga cukup terkendali. Yakni, Rp 12.750 perliter untuk minyak goreng curah.

"Namun kami akan memantau ke depan agar harga tetap stabil tidak dilakukan penjualan di luar batas standar harga yang ditetapkan pemerintah. Agar kebutuhan masyarakat Kota Mojokerto tercukupi baik minyak goreng kemasan maupun curah," imbuhnya.

Secara keseluruhan, Ning Ita menyampaikan, bahwa harga kebutuhan pokok di Kota Mojokerto terbilang masih cukup stabil. "Kalau pun ada kenaikan harga, masih dalam batas kewajaran," ujarnya.



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network