Nota KUA-PPAS Perubahan APBD 2025 Diteken, Gubernur Khofifah Fokus Belanja Pegawai dan Pendidikan

Lukman Hakim
Pemerintah Provinsi Jawa Timur resmi menyepakati Nota Persetujuan Bersama Kebijakan Umum Anggaran dan Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) Perubahan APBD 2025. Foto iNewsSurabaya/lukman

Tidak hanya itu, Khofifah memastikan ada penguatan anggaran untuk program-program prioritas, baik skala nasional maupun daerah. Hal ini mengacu pada Inpres Nomor 1 Tahun 2022 yang menitikberatkan pada ketahanan pangan, pengendalian inflasi, pendidikan, dan kesehatan.

Gubernur perempuan pertama di Jatim itu juga mengajak seluruh elemen masyarakat untuk mengawal proses pembahasan P-APBD 2025, agar distribusi anggaran tepat sasaran dan sesuai kebutuhan riil warga.

“Masih ada tahapan pembahasan di Komisi dan Fraksi DPRD sebelum disahkan menjadi Perda P-APBD 2025. Kita berharap proses ini berjalan lancar,” pungkasnya.

 

Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network