Logo Network
Network

Video Farel Prayoga Pengamen Yang Bikin Presiden Ikut Goyang

Siswanto
.
Jum'at, 19 Agustus 2022 | 17:43 WIB

BANYUWANGI. iNews.id –  Penampilan Farel Prayoga di istana menjadi hiburan yang tak terlupakan. Anak SDN 2 Kepundungan, Srono  ini membuat bangga warga Banyuwangi, karena di depan Presiden RI Joko Widodo menggunakan pakaian adat Osing.

Pakaian adat dan penutup kepala atau udeng yang dikenakan bocah usia 12 tahun itu, ternyata seragam sekolah dimana Farel mengenyam pendidik di SDN 2 Kepundungan, Srono.

Saat menyanyikan lagu ‘Ojo Dibandingke', penyanyi cilik kelahiran 8 Aguatua 2010, asal Dusun Sumberjo,RT02/RW 01, Desa Kepundungan, Kecamatan Srono Kabupaten Banyuwangi mengunakan baju adat khas Suku Osing Banyuwangi.

BACA SELENGKAPNYA :

Kenakan Pakaian Adat Osing, Farel Buat Bangga Warga Banyuwangi, Sang Guru Sampai Berkaca-kaca

(Reporter : Siswanto)

Editor : Ali Masduki

Follow Berita iNews Surabaya di Google News

Bagikan Artikel Ini