Senyum Bahagia Eks Penghuni Kampung 1001 Malam yang Pindah ke Rusunawa Sumur Welut
Kamis, 20 Oktober 2022 | 21:33 WIB
Surati tak lupa menyampaikan terima kasih kepada Pemkot Surabaya terutama Wali Kota Eri Cahyadi telah memberikan bantuan tempat tinggal yang lebih kayak. Setelah mendapatkan penghasilan tetap, ia berharap, bisa mewujudkan mimpi serta membahagiakan anak dan cucunya.
"Matur nuwun sanget kalih Pak Wali, sampun dipindahkan di rusun dengan kehidupan yang selayaknya. Kulo nggih matur nuwun sampun maringi pendamelan anak - anak (terima kasih banyak Pak Wali, sudah dipindahkan di rusun dengan kehidupan yang selayaknya. Saya juga terima kasih banyak sudah memberikan pekerjaan untuk anak - anak saya)," pungkasnya.
Editor : Arif Ardliyanto