get app
inews
Aa Text
Read Next : Rayakan 70 Tahun Diplomasi Indonesia-Finlandia, Nola Learning Center Gelar Acara JOY of LEARNING

Kepala Dinas Pendidikan Jatim Sandang Gelar Doktor, dapat Cumlaude, Sempat Ganti Judul 15 Kali

Selasa, 26 September 2023 | 17:56 WIB
header img
Kepala Dinas Pendidikan (Dindik) Jatim, Aries Agung Paewai memiliki gelar baru doktor. Foto iNewsSurabaya/ist

Sebagai Kepala Dindik Jatim,  Aries juga berharap apa yang ditempuhnya bisa menjadi contoh atau motivasi bagi guru atau siswa untuk terus mengembangkan dan haus akan ilmu.  Tidak hanya dari buku namun juga pengalaman dari percepatan dunia yang terus berkembang. 

"Semakin cepat perkembangan dunia, guru tidak lagi menjadi fasilitator. Murid bisa saja lebih baik dari gurunya. Seperti di Kota Batu anak SMP bisa membuat body lamborghini hanya berdasar apa yang dilihat di internet. Maka guru juga harus terus mengupgrade ilmu, dan jadilah guru yang bisa berkolaborasi dengan siswanya," paparnya.

Editor : Arif Ardliyanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut