get app
inews
Aa Text
Read Next : Brigade Bunda Pulau Bawean Targetkan Kemenangan 90% untuk Khofifah-Emil

Bantuan Dana dan Logistik Tiba di Pulau Bawean Pasca Gempa, Ini Pernyataan Kepala BNPB

Minggu, 24 Maret 2024 | 19:06 WIB
header img
Bantuan Dana dan Logistik Tiba di Pulau Bawean Pasca Gempa. Foto iNewsSurabaya/ist

Pj Gubernur Jawa Timur, Adhy Karyono, menambahkan bahwa penanggulangan bencana telah dilakukan secara maksimal oleh pemerintah pusat dan provinsi. Logistik seperti dapur umum, tenaga Tagana, dan personel kesehatan telah disiapkan.

"Bantuan trauma healing akan disediakan bagi masyarakat di Pulau Bawean, dengan kedatangan tenaga psikolog dalam waktu dekat," ujarnya. 

Dampak kerusakan akibat gempa di Laut Jawa telah meluas ke 7 daerah di Jawa Timur, termasuk Gresik, Lamongan, Tuban, Bojonegoro, Kota Surabaya, Sidoarjo, dan Pamekasan. Total bangunan rusak mencapai 4.865 unit, dengan sekitar 15.731 jiwa menjadi pengungsi.

Editor : Arif Ardliyanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut