get app
inews
Aa Text
Read Next : Perairan Tercemar Mikroplastik, Pelajar di Banyuwangi Jadi Detektif Sungai

Miris! Pantai Sukaraja Banjir Sampah Plastik

Senin, 25 April 2022 | 23:49 WIB
header img
Suasana Pantai Sukaraja yang dibanjiri sampah plastik. (Foto: Ecoton for iNewsSurabaya.id)

Ancaman Perikanan

Pada tahun 2050, diprediksi jumlah sampah plastik dilautan akan lebih banyak dibandingkan jumlah ikan. Dengan kondisi tumpukan sampah plastik di Pantai Sukaraja, maka prediksi tersebut akan lebih cepat. 

“Sebelum tahun 2050 jumlah sampah plastik di perairan Pesisi Lampung akan lebih banyak dibandingkan ikan, kita bisa lihat bagaimana sampah plastik yang menempel di Jaring nelayan Sukaraja saat ini lebih banyak dibandingkan jumlah ikan yang berhasil ditangkap,” ungkap Amiruddin.

Lebih lanjut Amiruddin mendorong Pemkot Bandar Lampung untuk segera melakukan clean up atau pembersihan dan pengangkutan sampah di pantai Sukaraja. 

Hal itu sebagai upaya jangka pendek, sedangkan untuk jangka panjang Pemkot harus menyediakan sarana pengolahan sampah, memberikan pelayanan sampah yang mencakup semua penduduk Kota, dan mendorong produsen bertanggungjawab atas sampahnya.

Pemkot Bandar Lampung juga harus mengajak warga bandar lampung untuk mengurangi penggunaan plastik sekali pakai seperti tas kresek, sedotan,sachetan, botol air minum, Styrofoam dan popok. 

Editor : Ali Masduki

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut