Beredar Penyakit Mulut dan Kuku Tak Pengaruhi Pedagang Daging Sapi di Surabaya
Rabu, 11 Mei 2022 | 16:22 WIB
Sementara itu, Fifi (50) seorang pembeli di Pasar Wonokromo mengaku tidak takut membeli daging sapi di tengah ancaman virus PMK. Karena dia sudah biasa membeli ke pedagang langganannya. “Enggak, enggak takut. Percaya saja, kan sudah langganan,” tandasnya.
Fifi lantas memberikan tips cara membedakan daging sapi sehat. Yakni dilihat dari warna dan tekstur daging. Jika merah dan kenyal menurutnya itu daging dari ternak sapi yang sehat. “Pilih yang merah dan kenyal, kemungkinan sapinya sehat,” tutupnya.
Editor : Arif Ardliyanto