Seru Banget! 32 Mahasiswa Asing Ikuti Lomba Tradisional di Kampus Unusa

Ali Masduki
Keseruan lomba permainan tradisional di kampus Unusa Surabaya, Kamis (18/8/2022). Foto: iNewsSurabaya.id/Ali Masduki

Sementara itu, salah satu mahasiswa asing yang turut berpartisipasi, Alhussein Marzuk asal Yaman, menyampaikan selamat atas perayaan Kemerdekaan Indonesia.

"I hope you Indonesia the best, I wish you the happines birthday (Saya berdoa Indonesia yang terbaik, saya mengucapkan selamat ulang tahun). Merdeka! Merdeka!," ucap mahasiswa asing asal Universitas Narotama Surabaya ini.

Puluhan mahasiswa asing ini, berasal dari Yaman, Myanmar, Timor Leste, India, Afganistan, Turkmenistan, Thailand, Malagasy, Mesir, Nigeria, Pakistan, Somalia, Libia, dan Sierra Leone.

Tampak para mahasiswa asing ini antusias mengikuti satu persatu permainan tradisional yang disuguhkan. Mereka tidak hanya diuji kreatifitasnya, tetapi juga kerjasama antar mahasiswa. 

Editor : Ali Masduki

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network