Kejar Target Penjualan Sebesar Rp2,4 Triliun, Ini Strategi Intiland Development (DILD)

Tim MPI
Intiland meluncurkan program promo bertajuk ‘Intiland Collections'. (Foto: MPI)

SURABAYA, iNews.id - Perusahaan pengembang properti PT Intiland Development Tbk hingga akhir tahun ini membidik target penjualan sebesar Rp2,4 triliun.

Hingga semester I ini, realisasi penjualan sudah mencapai Rp700 miliar. 

Guna mengejar target penjualan tersebut, emiten berkode DILD itu meluncurkan program promo bertajuk ‘Intiland Collections’ ini diselenggarakan mulai 15 Juni hingga 31 Agustus tahun 2022.

"Selama even berlangsung, kami harapkan bisa membukukan penjualan sebesar Rp475 miliar," kata Direktur Pemasaran Korporat Intiland Susan Pranata, Kamis (17/6/2022).

Dia menambahkan, program penjualan ini diikuti sebanyak 16 proyek properti terbaik Intiland yang berlokasi di Jakarta, Tangerang, dan Surabaya.

Editor : Ali Masduki

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network