Top! Sejarah Mencatat, Ayah dan Anak Jabat Danjen Pasukan Elit Kopassus pada Masa Berbeda

Arif Ardliyanto
Komando pasukan elit ini pernah dipegang satu keturunan, ayah kemudian anaknya juga menjabat sebagai Danjen Kopassus

Menjadi bagian dari Komando Pasukan Khusus atau Kopassus merupakan satuan elite di TNI Angkatan Darat (AD) merupakan impian. Karena Kopassus dihuni talenta-talenta angkatan bersenjata yang mumpuni dan penuh strategi.

Di kesatuan elit ini terdapat anggota-anggota dengan kelebihan diatas rata-rata. Apalagi dipimpin dengan orang-orang yang kenyang akan pengalaman dibidang militer. Yang menarik, komando pasukan elit ini pernah dipegang satu keturunan, ayah kemudian anaknya juga menjabat sebagai Danjen Kopassus.

Kisahnya, sejak dibentuk pada 16 April 1952, Kopassus telah banyak menorehkan tinta emas di medan operasi. Keberhasilannya di setiap palagan membuat Kopassus menjadi satuan yang disegani kawan dan ditakuti lawan.

Cikal bakal Kopassus sendiri lahir dari Instruksi Panglima Tentara dan Teritorium III Nomor 55/Instr/PDS/52 tanggal 16 April 1952 tentang pembentukan Kesatuan Komando Tentara dan Teritorium III atau Kesko III/Siliwangi.

Editor : Arif Ardliyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network