get app
inews
Aa Text
Read Next : Jejak Digital Beredar di Internet, Begini Cara Mengelolanya

Bahaya Salah Pilih Hosting Abal-Abal, Website Bisa Lemot

Kamis, 06 Oktober 2022 | 08:14 WIB
header img
Kecepatan dan keamanan website merupakan faktor dominan bagi Google dalam menentukan ranking website. Foto/Niagahoster

Bahaya Salah Pilih Hosting Abal-Abal

Kesalahan memilih layanan hosting juga pernah dialami oleh website e-learning SIT Al Fatih. Awalnya, website e-learning mereka memang berjalan baik. Namun ketika website diakses bersamaan oleh 150 orang, kecepatan website seketika mengalami penurunan drastis yang tidak wajar.

Tidak hanya masalah kecepatan, website e-learning SIT Al Fatih juga pernah mengalami serangan hacker. Serangan siber merupakan hal yang membahayakan dan layanan web hosting harus memiliki fitur keamanan yang baik demi kenyamanan pengguna.

“Karena salah pilih hosting, kami bukan hanya sempat mengalami masalah kecepatan dan keamanan, tapi beberapa data juga sempat corrupt dan tidak bisa digunakan. Sehingga, proses pembelajaran jadi terganggu,” ujar Muhammad Syahrir, Humas SIT Al Fatih.

Editor : Ali Masduki

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut