get app
inews
Aa Text
Read Next : Takjil On The Road, Anak Kreatif Sampaikan Pesan Perdamaian Dunia

Presiden Putin, Mantan Agen KGB yang Memiliki Kemampuan Tempur Menakutkan

Jum'at, 25 Februari 2022 | 15:10 WIB
header img
Presiden Rusia Vladimir Putin merupakan salah satu politisi terkuat di dunia

Selama 17 tahun bekerja di KGB, Putin merupakan agen rahasia tingkat menengah yang bekerja sebagai intelijen asing. Pengalamannya yang sangat banyak membuat Putin sadar betul adanya gerakan bawah tanah yang mencoba memusuhinya.

Atas dasar itulah, Putin dicurigai berperan dalam kasus pembunuhan beberapa agen KGB. Salah satunya adalah Alexander Litvineko, mantan agen KGB yang meninggal dalam beberapa minggu setelah minum teh.

Teh itu diduga memiliki kandungan racun dari zat yang tidak diketahui dan membunuh perlahan-lahan. Litvineko meminum secangkir teh di sebuah hotel di London pada tahun 2006. Selain Litvineko, ada juga Vladimir Kara-Murza, seorang kritikus dari Kremlin. Kara-Murza dirawat di rumah sakit setelah keracunan.

Istrinya hanya menyebutnya sebagai 'zat racun yang tidak terdefinisi' tapi tidak tahu pasti dari mana asalnya.

Editor : Arif Ardliyanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut