get app
inews
Aa Read Next : Auto2000 Gelar Event Student Drive for Change untuk Generasi Muda Berbakat, Ini Serunya!

Bandar CCTV Siapkan Installer Handal Era 5.0

Selasa, 19 Juli 2022 | 19:01 WIB
header img
Peserta melihat dekat model CCTV ketika mengikuti pelatihan di SMKN 5 Surabaya, Selasa (19/7/2022). (Foto: Ali Masduki)

Menurut Irwanto, kedepan CCTV menjadi bagian penting dari perkembangan teknologi. Apalagi saat ini CCTV sudah menjadi salah satu kebutuhan di semua sektor, baik rumah tangga, perkantoran, industri hingga jalan raya. 

"Sehingga kita perlu menyiapkan tenaga-tenaga handal di era 5.0," tuturnya.

Inkubator Installer Indonesia Menuju 5.0 ini sendiri dilaksanakan secara bertahap. Tahap pertama, peserta mengikuti training di sekolah. 

Kemudian peserta di seleksi untuk melanjutkan tahap berikutnya, yakni mengikuti camp di Bandar CCTV. 

"Setelah itu, jika sudah siap kita masukkan ke lembaga sertifikasi supaya hasil akhirnya mereka memiliki sertifikasi yang bisa menjadi pegangan bagi para siswa," ujarnya.

Editor : Ali Masduki

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut